Profil Prodi PAI


Visi Prodi PAI

Menjadi pusat unggulan di bidang pendidikan, penelitian, pengabdian, dan pengembangan SDM serta penguasaan IPTEKS dalam bidang Pendidikan Agama Islam di Jawa Barat pada tahun 2025.

Misi Prodi PAI

  1. Menyelenggarakan pendidikan yang melahirkan SDM yang unggul di bidang Pendidikan Agama Islam;
  2. Mengembangkan penelitian dalam bidang Pendidikan Agama Islam;
  3. Meningkatkan kerjasama dengan masyarakat dalam bidang Pendidikan Agama Islam;
  4. Mengembangkan Pendidikan Agama Islam yang berwawasan IPTEKS;
  5. Mengembangkan Pendidikan Agama Islam yang berakhlakul karimah.
Sertifikat Prodi PAI Terakreditasi B

logo
SK Akreditasi STAI Al-Hidayah Bogor
Klik untuk Download Dokumen